Site icon edit.voila.id

Bottega Veneta Flat Andiamo vs Medium Andiamo Black: Pilih Favoritmu!

bottega veneta flat 2

Apakah kamu sedang mencari versatile bag yang bisa digunakan ke tempat kerja, traveling, dan menghadiri acara casual. Messenger bag dari Bottega Veneta, yaitu Flat Andiamo Messenger atau Medium Andiamo Messenger Bag Black bisa dipertimbangkan. Kedua messenger bag tersebut memiliki tampilan sedikit berbeda, terutama pada bentuk, bagian depan tas dan interior.

Baca Selengkapnya →