Kolaborasi Loewe x On (khususnya model Cloudtilt dan Cloudventure yang populer) dirancang dengan memadukan kemewahan Spanyol dengan rekayasa performa Swiss. Karena harga yang relatif mahal dan populer, replika berkualitas tinggi telah membanjiri pasar. Sayangnya, banyak konsumen yang tertipu hingga membeli sneaker Loewe x ON palsu.
Fake or Real
Kelihatan Sama, Padahal Palsu: Cek Loewe x On dengan Mudah
3 hours agoRelated Brands:
Model memakai sneaker Loewe x ON (Sumber foto: /www.manifesto.asia)